Batik Tulis

http://bajubatik4u.blogspot.com/

Sedikit ulasan tentang batik Tulis

Batik Tulis adalah salah satu jenis hasil proses produksi batik yang teknis pembuatan motifnya langsung ditulis secara manual.yang dihias dengan teksture dan corak batik menggunakan tangan, 
Antara ornamen yang satu dengan ornamen lainnya agak berbeda walaupun bentuknya sama. Bentuk isi relatif rapat, rapih, dan tidak kaku.

Proses pembuatan batik tulis mirip seperti batik cap. Bedanya ada di motif. Jika batik cap motifnya cenderung berulang, maka batik tulis malam motifnya bisa unik kreatif persis seperti menggambar dengan bebas

Ciri ciri umum :
# Motif tidak berulang
# Kombinasi warna bisa lebih banyak
# Warna dasarnya bisa gelap atau cerah 

Jadi hasilnya sangat ditentukan dari kreatifitas dan keuletan goresan tangan dari pembatik. Semakin kecil dan detil barisan titik-titik yang bisa dibuat oleh pembatik, maka akan semakin tinggi tingkat kesulitan dan nilai dari batik tersebut

Produk Terkait:

Share this product :

Posting Komentar